• SMK YPT 2 PURBALINGGA
  • Sekolah Pencetak Generasi Sukses
  • official.smkypt2purbalingga@gmail.com
  • 0281 - 892407 / 0812 2727 3344
  • RSS
  • Pencarian
SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

Assalamu'alaikum wr.wb.

Puji syukur kepada Alloh SWT, Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan anugerahNya sehingga website SMK YPT 2 Purbalingga ini dapat terbit. Salah satu tujuan dari website ini adalah untuk menjawab akan setiap kebutuhan informasi dengan memanfaatkan sarana teknologi informasi yang ada. Kami sadar sepenuhnya dalam rangka memajukan pendidikan di era berkembangnya Teknologi Informasi yang begitu pesat, sangat diperlukan berbagai sarana prasarana yang kondusif, kebutuhan berbagai informasi siswa, guru, orangtua maupun masyarakat, sehingga kami berusaha mewujudkan hal tersebut semaksimal mungkin. Semoga dengan adanya website ini dapat membantu dan bermanfaat, terutama informasi yang berhubungan dengan pendidikan, ilmu pengetahuan dan informasi seputar SMK YPT 2 Purbalingga.

Besar harapan kami, sarana ini dapat memberi manfaat bagi semua pihak yang ada dilingkup pendidikan dan pemerhati pendidikan secara khusus bagi SMK YPT 2 Purbalingga.

Akhirnya kami mengharapkan masukan dari berbagai pihak untuk website ini agar kami terus belajar dan meng-update diri, sehingga tampilan, isi dan mutu website akan terus berkembang dan lebih baik nantinya. Terima kasih atas kerjasamanya, maju terus untuk mencapai SMK YPT 2 Purbalingga yang lebih baik lagi.

Wassalamu'alaikum wr.wb.

Baca Juga
Adobe Flash: Mengenal Area Kerja Adobe Flash Proposional

Ini adalah langkah awal apabila sahabat ingin Mengenal dan mempelajari Adobe Flash Profesional CS5. Walaupun saat ini versi adobe flash sudah versi CS6, tak jauh bedanya dengan versi CS

16/02/2021 18:33 - Oleh Administrator - Dilihat 7555 kali
CorelDRAW : Membuat Objek

Di dalam dunia desain, objek merupakan unsur yang memiliki peranan penting bahkan menjadi inti dari sebuah kreasi. Di dalam objek sering kali tersirat makna/pesan yang ingin disampaikan

04/03/2021 21:20 - Oleh Administrator - Dilihat 7929 kali
Jenis Pengoperasian Media Interaktif

User interface adalah Cara/mekanisme User melakukan interaksi dengan program, sehingga user dan program dapat ‘berkomunikasi’ satu sama lain. User interface dapat menerima i

13/01/2021 14:39 - Oleh Administrator - Dilihat 2068 kali
Gateway Internet dengan Mikrotik

Pengertian Gateway Dilihat dari namanya saja sudah terlihat jelas bahwa ‘gateway’ berasal dari pilihan diksi bahasa Inggris, lebih tepatnya dua kata diksi bahasa Inggris yan

04/02/2021 19:15 - Oleh Administrator - Dilihat 9372 kali
Sinkronisasi Kurikulum SMK YPT 2 Purbalingga dan Gamelab Indonesia

Jumat, 11 Juni 2021, salah satu SMK swasta terbesar di Purbalingga yaitu SMK YPT 2 Purbalingga mengadakan sinkronisasi kurikulum bersama Gamelab Indonesia, PT Educa Sisfomedia

26/06/2021 08:52 - Oleh Administrator - Dilihat 2424 kali